Begini Alasan Klaim Asuransi Mobil Ditolak Secara Lengkap

Klaim asuransi mobil ditolak bisa saja terjadi kepada Anda. Hal tersebut wajar saja, karena ada beberapa poin yang sulit dipahami oleh nasabah, atau mereka memang tidak membaca keterangan lebih lanjut.

Kondisi seperti ini sangat merugikan karena harapannya mendapatkan uang kembali, tetapi pupus akibat kesalahan sendiri. Maka dari itu, kami akan menjelaskan apa saja yang membuat pengajuan tersebut batal.

Begini Alasan Klaim Asuransi Mobil Ditolak

Dalam proses pengajuan Anda harus memenuhi berbagai macam syarat dan ketentuan yang berlaku dari pihak asuransi. Biasanya, mereka menuntut untuk melengkapi dokumen sebelum proses pengajuan ini.

Oleh karena itu, segera dipersiapkan antara fotokopi polis, STNK, SIM, sampai dengan formulir pengajuan. Jika kendaraan tersebut mengalami kecelakaan berat, maka usahakan untuk menambah dokumen pendukung.

Misalnya, surat keterangan dari kepolisian yang memberikan pertanda bahwa mobil tersebut mengalami kerusakan. Jangan lupa pula sertakan bukti foto sebagai tanda bukti paling kuat akurat, bagaimana jika salah satunya tidak ada?

Inilah yang menjadi alasan mengapa klaim asuransi mobil ditolak. Karena, semua data tersebut sangat penting demi melakukan sinkronisasi data, sehingga uang pencairan tidak jatuh ke tangan yang salah.

Bukan hanya mengenai kelengkapan administrasi dokumen saja, masih banyak beberapa alasan penting lainnya yang membuat pengajuan Anda akan ditolak. Coba simak pembahasannya secara lengkap di bawah ini.

1.     Polis Tidak Aktif

Dalam bahasa asuransi, polis merupakan tanda pengenal atau bukti bahwa Anda adalah bagian dari nasabah. Oleh karena itu, kalau identitas sudah tidak aktif maka dapat dipastikan bahwa semua haknya akan hilang dan klaim asuransi mobil ditolak.

Kondisi seperti ini hampir sama dengan sistem asuransi, ketika seseorang mempunyai polis tetapi sudah tidak aktif, maka proses klaim juga tidak dapat dilakukan. Ada banyak hal yang mempengaruhinya.

Bisa karena terkendala kredit macet atau proses lainnya. Maka dari itu, sebelum mengajukannya lihat dahulu apakah polis ini masih aktif atau tidak. Jika, sudah tertutup lebih baik urungkan niat dan coba lagi di lain kesempatan.

Hanya saja, ada beberapa poin di mana polis bisa diaktifkan kemudian pengajuan akan diproses. Saran terbaiknya, sebelum pembukaan harap ditanyakan terlebih dahulu sampai Anda sendiri paham.

2.     Melewati Batas Waktu

Klaim asuransi mobil ditolak mungkin penyebabnya adalah melebihi batas waktu. Artinya, dalam polis selalu ditulis batas pengajuan. Biasanya, 3×24 jam setelah kejadian, Anda harus segera mengurusnya.

Sebagai ilustrasi, kalau terjadi kecelakaan pada pukul 4 sore, hari Minggu. Maka paling lambat adalah Rabu pagi Anda sudah harus melengkapi semua dokumen pendukungnya. Kalau terlambat biasanya gagal.

Mengapa demikian? Pihak asuransi menghindari berbagai hal tidak diinginkan, seperti penipuan. Sebenarnya tidak terjadi, tetapi direkayasa agar mendapatkan uang pertanggungan tersebut, kondisi ini pasti akan merugikan.

Bukan hanya itu saja, setiap kali Anda menambahkan berbagai aksesoris mobil, pihak asuransi harus tahu. Maka dari itu, setiap nasabah harus aktif untuk melaporkan walau produknya tidak terlalu besar.

Dalam premi, ada aturan yang dinamakan NSA di mana kondisi tersebut merupakan standarisasi untuk penambahan aksesoris. Lebih disarankan jangan sampai memakai modifikasi sesuai ketentuan agar dapat diklaim.

3.     Kerusakan Karena Sengaja

Klaim asuransi mobil ditolak bisa terjadi karena adanya unsur kesengajaan. Maka dari itu, dalam proses pengajuan ini, pihak pertanggungan tidak akan memberikannya secara langsung. Mereka melakukan pemeriksaan terlebih dahulu.

Sangat lengkap mulai dari seluruh dokumen serta keadaan mobil. Inilah mengapa penting sekali surat keterangan dari polisi, hanya mereka yang mampu membuktikan apa Anda sengaja atau memang kecelakaan orang lain.

Mungkin, memang kecelakaan terjadi karena kelalaian orang lain. Tetapi, kalau polisi bisa memberikan bukti bahwa lalai tersebut akibat ulah Anda, maka kantor akan mencabut atau meminta Anda untuk mengembalikan.

Kerusakan karena unsur kesengajaan seperti ini merupakan tindakan jahat dan dapat dikenakan sebagai sebuah kasus besar. Bahkan, saat ada penyelidikan bahwa akan terjadi banjir bandang tetapi, Anda sendiri ternyata menerjangnya.

Proses klaim tersebut secara otomatis gagal. Atau semisal tertimpa pohon kelapa yang hampir jatuh, tetapi Anda diam saja. Bisa jadi, pihak kantor menganggapnya sebagai sebuah insiden yang disengaja.

4.     Rusak Sebelum Polis Aktif

Terkadang ada orang berpikir jika kerusakan sebelum polis aktif, kemudian setelah mendaftar bisa langsung klaim. Hal tersebut keliru, penolakan klaim juga terjadi ketika Anda mengasuransikan mobil saat sudah rusak.

Otomatis pihak pertanggungan tidak mau mencairkan uangnya. Walaupun hal itu terjadi setelah satu bulan, mereka akan melakukan penelitian lebih lanjut melalui berbagai pihak terkait, agar tahu.

Sepandai Anda menyembunyikannya, pihak asuransi memiliki berbagai catatan kendaraan. Semuanya terekam jelas, sehingga melakukan penipuan seperti ini hasilnya tetap sama saja. Klaim tetap akan mendapatkan penolakan.

5.     Wilayah Kejadian di Luar Jangkauan

Poin lain yang harus dipahami mengapa pengajuan bisa ditolak adalah wilayah tersebut terjadi di luar jangkauan. Misalnya, pihak asuransi hanya mampu menjangkau kawasan Jawa saja, jika terjadi di Lampung?

Otomatis akan ditolak, inilah alasannya mengapa sebelum tanda tangan polis, harus tahu terlebih dahulu apa saja syarat dan ketentuan berlaku. Lalu, melihat dan memahami keseluruhan isi dari polis tersebut.

Jika belum paham silakan ditanyakan agar pengajuannya mudah. Poin lainnya adalah menghubungi customer service, bagaimana kalau terjadi demikian. Biasanya, setiap kantor mempunyai layanan ini dan gratis.

Harus diakui pengajuan asuransi seperti ini memang penting terutama untuk armada baru. Maka dari itu, terus pelajari semua seluk beluknya. Kalau sampai salah, pasti Anda akan merugi, ingat sudah sistem.

Jadi, pahami dan baca secara perlahan jangan terburu-buru. Terutama pada poin mengapa klaim asuransi mobil ditolak, dengan begini Anda saat terjadi risiko pengajuannya bisa diproses segera sesuai ketentuan yang berlaku.

Leave a Comment